Lowongan Kurir Motor JNE Express Purbalingga

Lowongan kerja terbaru sebagai kurir motor di JNE Express Cabang Purbalingga, Cek persyaratan dan cara mendaftarnya disini sekarang juga!

Lowongan Kurir Motor JNE Express Purbalingga

Loker Purbalingga - Di tahun 2024, JNE Express Purbalingga membuka lowongan kerja kurir motor yang menawarkan kesempatan menarik bagi para pencari kerja. JNE Express adalah salah satu perusahaan logistik terkemuka di Indonesia yang dikenal dengan layanan pengiriman yang cepat dan tepat.

Bekerja sebagai kurir motor di JNE Express Purbalingga memberikan banyak keuntungan. Anda tidak hanya mendapatkan gaji yang kompetitif tetapi juga bonus berdasarkan kinerja. JNE Express juga menyediakan pelatihan dan pengembangan untuk meningkatkan keterampilan karyawan dalam melayani pelanggan.

Lowongan Kerja Motor JNE Express Purbalingga 2024

Persyaratan

  • Pendidikan SMK/SMA sederajat
  • Usia Max. 28 tahun
  • Berpenampilan dan beratittude Baik
  • Memiliki Motor Pribadi & SIM C (Masih Berlaku)
  • Hafal wilayah Purbalingga
  • Memiliki Smartphone Android Min 4GB
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, disiplin, tanggung jawab dan jujur
  • Memahami dan tanggap dalam kondisi apapun
  • Mampu bekerja secara individu maupun team
  • Bersedia bekerja Shift
  • Sehat Jasmani dan Rohani

Dokumen Lamaran

  • Surat lamaran kerja
  • Curriculum Vitae (CV)
  • FC Ijazah Terakhir
  • FC KTP
  • FC SIM C
  • Pas Phone 4×6 2 (Lembar)
  • SKCK
  • Berkas pendukung lainnya

Benefit

  • Gaji Pokok
  • Tunjangan
  • Bonus
  • Asuransi
  • Fasilitas Kendaraan
  • Pelatihan

Cara Melamar

Anda dapat mengajukan lamaran secara langsung ke alamat JNE Express cabang Purbalingga ke alamat berikut:
Jl. Letkol Isdiman, Bancar, Kec. Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah 53316

Ringasan Lowongan

  • Perusahaan: JNE Express
  • Posisi: Kurir Motor
  • Jenis Pekerjaan: Full Time
  • Lokasi Kerja: Purbalingga, Jawa Tengah
  • Kisaran Gaji: 2,2 Juta - 3,5 Juta/Bulan
  • Batas lamaran: 31 Desember 2024

Pertanyaan Seputar Pekerjaan

Berapa Gaji Kurir JNE Express Purbalingga?
Gaji kurir JNE di Purbalingga bisa bervariasi tergantung pada beberapa faktor, seperti pengalaman, lokasi, dan kebijakan perusahaan. Secara umum, berikut gambaran kisaran gaji untuk kurir JNE di Purbalingga yaitu 2,2 Juta sampai 3,5 Juta per bulan.
Apakah dibutuhkan pengalaman sebelumnya di bidang pengiriman atau logistik?
Untuk melamar sebagai kurir di JNE, pengalaman sebelumnya di bidang pengiriman atau logistik tidak selalu diwajibkan, terutama untuk posisi entry-level. Namun, memiliki pengalaman di bidang pengiriman atau logistik bisa menjadi nilai tambah.
Apakah harus memiliki kendaraan pribadi? Jika iya, jenis kendaraan apa yang disyaratkan?
Ya, umumnya JNE mensyaratkan kurir memiliki kendaraan pribadi, terutama untuk kurir yang menggunakan motor. Hal ini karena kurir sering kali harus bertanggung jawab atas pengantaran paket di wilayah yang luas, dan memiliki kendaraan pribadi membantu memperlancar tugas harian. Motor dalam kondisi baik dan layak jalan
Bagaimana pengaturan jam kerja? Apakah ada shift malam atau lembur?
Pengaturan jam kerja untuk kurir di JNE dapat bervariasi tergantung pada lokasi, volume pengiriman, dan kebijakan cabang setempat.
Baca Juga